Dosen Kedokteran UMY Berikan Edukasi dan Dukungan kepada Kelompok Lansia Abiyoso
Sebuah inisiatif dari Muhammad Arif Rizqi, dosen Kedokteran di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), telah berhasil meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam kelompok lansia Aiyoso. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Balai RW 16 Dukuh RT 77 RW 16, Kelurahan Gedongkiwo, Kemantren Mantrijeron, Kota Yogyakarta. Kelompok lansia Abiyoso, yang telah berdiri selama 10 tahun dan terdiri dari sekitar…
